Kamis, 07 Maret 2013



KEMBALI
Penyanyi: Afgan-pencipta: SBY

Tak ku sangka, kau di sana
Entah dengan siapa
Sebulan sudah aku mencarimu
Kasih sungguh aku tak tau
Di mana, Di mana, Oh kasih ku

Bila ada, tutur kata
Yang tak kau terima
Tapi kenapa kau harus begitu
Teganya engkau pergi dariku
Kembali, kembali, oh kasihku

Reff :
Ketika, bersama, merajut cinta
Tertawa dan bahagia, kita berdua
Kuingin, kembali, bertegur sapa
Kasih….. jangan biarkan
Kini hatiku hampa
Sunyi, sepi tanpa cinta


UNTUK BUMI KITA
Penyanyi: shandy Sandoro-penyanyi: SBY

Nun jauh disana di ujung dunia
Aku datang membawa harapan
Bersama kawanku, umat hamba Tuhan
Bersatu untuk kelestarian alam

Bumi kita ini taman kehidupan
Hutan dan lautan di relung langit biru
Mari kita bersama, cegah kerusakan
 Bersatulah wahai bangsa dunia

Reff :
Bersatu, bersatulah kawan
Bersatu duniauntuk bumi kita
 Lakukan, mari kita lakukan
Bergandengan tangan, untuk menjaganya

Tengadahkan tangan memohon pada Tuhan
Selamatkanlah anak cucu semua

Bersatu dunia, bergandengan tangan
Untuk bumi kita
KUYAKIN SAMPAI DI SANA
Penyanyi: Rio Febrian

Meskipun berat, mesti kulakukan
Kupilih jalan yang kuyakini
 Jangan paksakan yang takkan mungkin
Hidupku mesti lurus dan benar

Reff :
Sribu jalan menuju roma
Entah mana yang paling baik
Ada begitu banyak pilihan
Engkaulah yang akan menentukan

Telah kupilih jalanku sendiri
Dalam prinsip kehidupanku
Meski tak selalu kan mudah
Aku yakin sampai di sana







BERKELANA KE UJUNG DUNIA
Penyanyi: Agnes monica & Andy/rif- pencipta: SBY

Ke puncak gunung tinggi ku mendaki
Menembus langit biru tak terbatas
Awan-awan datang dan menyapa
Di bawah sinar surya yang perkasa

Kuarungi laut luas di seberang
Tak takut ewalau ada badai dan tofan
Burung-burung terbang bernyanyi riang
Di atas karang dan ombak berkejaran

Reff :
Ayo kawa, berkelana
Sampai ujung, dunia kita
Jangan ragu, atau bimbang
Siapa berani akan menang
Bulatkan hati dan tekadmu
Berkah Tuhan selalu bersamamu





ADAKAH
Penyanyi: Joy Tobing Penyanyi: SBY

Adakah dalam hatimu, adakah dalam jiwamu
Kasih saying yang terus kutunggu
Bagai embun dalam kalbuku

Mungkinkah harus tiada, penantian yang sia-sia
Taman bunga di ujung sana
Yang kuintip di balik cempaka
Hatimu, ah a…kasihku
Hari itu kubahagia, yang tak pernah kusangka ia datang dan
Tertawa menggoda diriku

Reff :
Telah lam aku menanti, masa inda seperti ini
Trus kunanti…setiap hari..
Hatimu…ah…a
Kasihku,,ah…ha….ah…
Hatimu..ah…ha..padamu

Hari itu kubahagiayang tak pernah kusangka ia datang dan
Tertawa menggoda diriku uu….
Back to reff.

HARMONI YANG INDAH
Penyanyi: rafika duri &Harvey malaiholo-pencipta: SBY

Seindah bunga-bunga di taman
Warna-warni semerbak mewangi
Mawar, melati dan flamboyant
Pesona taman penyejuk kalbu

Semerdu nada-nada simfoni
Dalam lantun gubahan irama
Biola, seruling dan melodi
Lagu syahdu penggetar hati

Reff :
Wahai bangsaku, mari kita bersatu
Dalam harmoni berbagi kasih satu irama
Wahai bangsaku, mari satukan langkah
membangun negri dan harmoni yang penuh harapan

indah….indahlah negriku
rukun….rukunlah bangsaku
damai…..damailah negriku
maju…..majulah bangsaku


SAVE OUR WORLD
Penyanyi: Jeffrey pascetto-pencipta: SBY

Come with me now and pray for mother earth
I hope someday we all will understand
That if each one of us could do one tiny part
We cauld save the garden we live in
Come with me now and save the mother earth
From the forest to the ocean to the sky
Can’t we all just believe we cauld change everything
For the future of our shildren of our live

Reff :
Lets be one, let’s be one together
Make a change forever, we can do it if we just try
Save our world, from our own destruction
Time to make a difference, all it takes is you and i

Raise your hand up and pray, to the one that you pray
To protect our children’s children let us pray
Come whit me now and save this mother earth
From the forest to the ocean to the sky
Can’t we all just believe we cauld change everything
For the future of our children of our live
Back to reff
BERSATU DAN MAJU
(TOGETHER WE CAN RISE)
Penyanyi: Joy Tobing-pencipta: SBY

Kita berkumpul disini tuk persahabatan
Kita berkumpul di sini untuk kemajuan selamanya
Mari kita perkuat kebersaan kita
Mari kita perkuat persatuan kita selamanya

Kawasan kita bersatu dan terus maju
Dunia kita bersatu dan maju selalu
Satu dunia satu cita-cita
Bersama kita bersatu dan maju selamanya

We’d gather all here in the spirit of our friendship
We’d gather all here for a betterfuture fornyou and me
Let’s press on to strengthen our bond in the spirit of togetherness
Let’s press on to strengthen our bond for the sake of or unity forever on

Our region is all united in good and bad times
Our world is united and peace in the spirit of brotherhood
One world we live in one dream we live together yes we can
Let’s unite and let’s rise forevermore
One world we
Let’s unite and let’s rise forevermore








lagu-lagu ini adalah data penting dalam perkuliahan saya. saya akan meneliti dalam kajian sastra 
proposal saya berjudul "metafora dan citraan pada irik agu album harmoni aam, cinta dan kedamaian ciptaan Susilo Bambang Yudoyono

Tidak ada komentar:

Posting Komentar